Thursday, July 23, 2009

SUSUNAN ACARA MPF SAUNG TANI 2009

SUSUNAN ACARA MPF SAUNG TANI 2009

Hari Pertama : Kamis, 13 Agustus 2009
Waktu Kegiatan
06.00 - 06.15 Apel peserta
06.15 - 06.45 Pengecekan penugasan peserta dan sarapan
06.45 - 07.00 Mobilisasi peserta dari koridor pinus ke ruang Auditorium Toyib
07.00 - 07.15 AGRI Show
07.15 - 07.45 Pembukaan Resmi Oleh Dekan
07.45 - 08.45 Materi I (I LOVE FAPERTA)
08.45 - 09.00 Ice Breaking
09.00 - 09.15 Penampilan Kreativitas Oleh Beberapa Kelompok
09.15 - 10.45 Materi II (ASOY (Alumnus StOrY))
10.45 - 11.00 AGRI Show
11.00 - 11.10 Pengenalan Keluarga Tani
11.10 - 11.40 Saung Tani Crew’s Show
11.40 - 12.40 Ishoma (istirahat, shalat, makan)
12.40 - 13.00 Faperta PERCUSION
13.00 - 13.15 AGRI Show
13.15 - 13.35 Pemutaran AGRI movie
13.35 - 13.50 AGRI Show
13.50 - 14.50 Materi III (We Proud of You)
14.50 - 15.00 Penampilan Kreativitas Oleh Beberapa Kelompok
15.00 - 15.05 Team of The Day (pemberian reward kepada kelompok ter-active pada hari pertama)
15.05 - 15.25 Penyampaian info MPF untuk hari ke-2
15.25 - 15.50 Penutupan MPF hari pertama


Hari Kedua : Jumat, 14 Agustus 2009
Waktu Kegiatan
06.00 - 06.15 Apel peserta
06.15 - 06.45 Pengecekan penugasan peserta dan sarapan
06.45 - 07.15 Stressing (Shock terapi) bagi peserta
07.15 - 07.45 AGRI FIT (pemanasan dan aerobic)
07.45 - 08.00 AGRI show
08.00 - 08.15 Penampilan Kreativitas Oleh Beberapa Kelompok
08.15 - 08.30 Ice Breaking
08.30 - 08.45 Penampilan Kreativitas Oleh Beberapa Kelompok
08.45 - 10.45 AGRI FRESH (outbond yang dipandu oleh trainer)
10.45 - 11.00 Mobilisasi peserta ke auditorium Toyib
11.00 - 13.15 Ishoma (istirahat, sholat, makan)
13.15 - 13.30 AGRI show
13.30 - 13.45 Nasheed of FKRD A
13.45 - 14.45 Professional Culture (Materi Kelembagaan Mahasiswa)
14.45 - 15.00 POST TEST
15.00 - 16.00 AMT (Achievement Motivation Training)
16.00 - 16.10 Menyanyikan Theme Song Saung Tani 45
16.10 - 16.20 Ketua panitia MPF menyerahkan peserta kepada masing-masing ketua MPD
16.20 - 16.25 Acara ditutup sementara oleh ketua panitia

Hari Ketiga : Sabtu, 15 Agustus 2009
Waktu Acara
07.00 - 16.00 MPD
16.00 - 16.50 Ishoma
16-50 - 17.00 Mobilisasi peserta ke Auditorium Thoyib dan perapihan peserta
17.00 – 17.10 Pembukaan dari panitia diiringi mars Saung Tani
17.10 – 17.25 Penutupan oleh dekan
17.25 – 17.45 Makan bersama, Pemutaran film, reward kelompok
17.45 – 17.55 Doa Bersama


Apabila ada beberapa perubahan, akan kami publikasikan secara langsung melalui PJK maupun melalui blog ini. Terima kasih


dZ.dS
Div.PDD Saung Tani 2009

No comments:

Post a Comment